FT UNWIR – Fakultas Teknik Universitas Wiralodra Kembali mengadakan Seminar Nasional secara luring pada hari Kamis, Tanggal 8 Desember 2022 bertempat Aula Nyi Endang Dharma Ayu Universitas Wiralodra. Kamis(08/12/2022).
pada kegiatan Seminar Nasional ini para peserta yang cukup padat sampai memenuhi seluruh Gedung Aula bahkan para peserta ada Sebagian yang di haruskan naik saking penuhnya dan antusias dalam acara seminar ini, dengan tema “The Future of Transportation Infrastructure dan Artificial di Era Society 5.0” dengan Narasumber dan Moderator.
- Ir. Ary Setyawan, MSc.(Eng), PhD. (Kepala Prodi Magister Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret)
- Dr. Agrianto Eko Putra, M.Si. (Assistant professor in the department of computer science and electronics Gadjah mada University)
- Mahdika Putra Nanda, M.T. (Dosen Program Studi Teknik Sipil Fakultas Tekniik Univerrsitas Wiralodra )
- Muh Pauzan, S.Si, M.Sc. (ketua Program Studi Teknik Komputer Unversitas Wiralodra)
Saat kegiatan berlangsung para peserta seminar cukup respon yang dibarengi dengan beberapa pertanyaan yang di ajukan terhadap narasumber.
Para peserta seminar Nasional selain dari Fakultas Teknik Unwir, juga dari Fakultas lain, seperti Fakultas Kesehatan Masyarakat, Fakultas Agama Islam, Fakkultas Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Fakultas Pertanian juga Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, selain dari Kampus Unwir sendiri para peserta juga ada dari luar kampus seperti, Universitas Swadaya Dgunung Djati, Universitas Majalengka, bahkan dari Siswa SMK di Indramayu yiatu SMK Sayid Sabiq Indramayu, SMKN 1 Balongan. SMKN 1 Gantar, dan SMKN 2 Indramayu.
Para dosen dan tenaga pengajar di wilayah sekitar Kabupaten Indramayu juga turut hadir mengikuti Kegiatan Seminar Nasional tersebut. ***
Humas FT Unwir/AS